1. Seragam Batik Custom PT Reda Chemicals edisi 2025
Motif : PT Reda Chemicals adalah Perusahaan Multinasional yang bergerak di bidang industri kimia. Oleh karena itu, Batiki Jannati merancang motif batik custom untuk PT Reda Chemical dengan objek utama peta dunia beserta titik sebaran kantor cabang PT Reda Chemicals di peta tersebut. Elemen pendukung yang kami tampilkan adalah simbol-simbol ikatan kimia, struktur molekul, atom, serta DNA.
Filosofi : Motif ini bermakna bahwa PT Reda adalah penguasa dunia dalam bidang industri kimia. DNA dari PT Reda menjadi struktur molekul yang mengikat elemen-elemen insdustri turunannya di seluruh dunia.
2. Seragam Batik Custom PT Reda Chemicals edisi 2023
Motif : PT Reda Chemicals adalah Perusahaan Multinasional yang bergerak di bidang industri kimia. Oleh karena itu, Batiki Jannati merancang motif batik custom untuk PT Reda Chemical dengan objek utama peta dunia beserta titik sebaran kantor cabang PT Reda Chemicals di peta tersebut.
Filosofi : Motif ini bermakna bahwa PT Reda adalah penguasa dunia dalam bidang industri kimia.
3. Seragam Batik Custom PT Mensana Aneka Satwa edisi 2025
Motif : PT Mensana Aneka Satwa adalah Perusahaan Nasional yang bergerak di bidang vaksin dan pakan ternak. Batiki Jannati merancang motif batik custom untuk PT Mensana Aneka Satwa dengan objek utama bulu ungags, pegunungan, vegetasi, lapisan mineral, dan Cahaya.
Filosofi : Bulu adalah pena pertama di dunia. Bulu unggas menjadi simbolisasi kepakaran PT Mensana di bidangnya, yaitu menjadi solusi farming A to Z untuk unggas. Mulai dari bibit, kesehatan hingga obat-obatan.
4. Seragam Batik Custom PT Honda Ahas Kurnia Jaya Motor
Motif : PT Honda Ahas Kurnia Jaya bergerak di bidang otomotif, secara khusus adalah service motor Honda. Sejak awal, klien menghendaki sebuah desain custom yang minimalis. Desain tersebut dikembangkan dari sayap dalam Logo Honda.
Filosofi : Dengan sayap Honda, PT Ahas Kurnia Jaya Motor terbang menguasai bisnis service Honda di Yogyakarta.
5. Seragam Batik Custom Komunitas Literasi Indonesia edisi 2022
Motif : Komunitas Literasi Indonesia adalah komunitas guru menulis dari seluruh Indonesia. Untuk komunitas ini, Batiki Jannati menciptakan motif custonm dengan menghadikan simbol-simbol kepenulisan seperti buku, pena, dan angka 365. Basic motif yang dikembangkan adalah gaya klasik.
Filosofi : Lambang buku dan pena menunjukkan bahwa motif batik custom ini adalah identitas dari para guru penulis.Filosofi : Bulu adalah pena pertama di dunia. Bulu unggas menjadi simbolisasi kepakaran PT Mensana di bidangnya, yaitu menjadi solusi farming A to Z untuk unggas. Mulai dari bibit, kesehatan hingga obat-obatan.
6. Seragam Batik Custom Komunitas Literasi Indonesia edisi 2023
Motif : Komunitas Literasi Indonesia adalah komunitas guru menulis dari seluruh Indonesia. Untuk komunitas ini, Batiki Jannati menciptakan motif custonm dengan menghadikan simbol-simbol kepenulisan seperti buku, pena.
Filosofi : Lambang buku dan pena menunjukkan bahwa motif batik custom ini adalah identitas dari para guru penulis.
7. Seragam Batik Custom Komunitas Literasi Indonesia edisi 2024
Motif : Komunitas Literasi Indonesia adalah komunitas guru menulis dari seluruh Indonesia. Untuk komunitas ini, Batiki Jannati menciptakan motif custonm dengan menghadikan simbol-simbol kepenulisan seperti buku, dan pena. Khusus edisi tahun 2024, Batiki Jannati memasukkan simbol-simbol daerah Minangkabau. Karena pada tahun tersebut, komunitas ini membuat acara besar di sana.
Filosofi : Lambang buku dan pena menunjukkan bahwa motif batik custom ini adalah identitas dari para guru penulis.
8. Seragam Batik Custom Aliansi Pengusaha Muslim
Motif : Asalim adalah Komunitas Aliansi Pengusaha Muslim. Batiki Jannati mengeksplorasi logo Assalim dan dikombinasi dengan peta dunia.
Filosofi : Motif ini bermakna bahwa Assalim akan menjadi Komunitas Pengusaha Muslim Tingkat dunia.